Penderita covid-19 di Bantar Jati Terima Bantuan Sembako dari Satgas Covid-19

Penderita covid-19 di Bantar Jati Terima Bantuan Sembako dari Satgas Covid-19

Smallest Font
Largest Font

Jurnalcakrawala.com

Bogor, Bangbang warga kelurahan Bantarjati kecamatan Bogor Utara sudah beberapa hari ini terpapar Covid-19 dan menjalani isolasi mandiri dirumahnya.

Sesuai peraturan yang telah ditetapkan bersama oleh Forkopimda, maka keluarga Bangbang akan mendapatkan bantuan sembako selama 14 hari kedepan. Yang mana bantuan tersebut untuk mencukupi kebutuhan mereka selama masa isolasi.

Karena dapat dipastikan apabila ada warga yang terpapar covid-19 dan melakukan isolasi mandiri dirumah, maka penderita dan keluarga dilarang sementara untuk beraktivitas diluar rumah, hal tersebut untuk mencegah penyebaran corona virus desease 19. Itu disampaikan oleh Serka Enan selaku Babinsa Bantarjati Koramil 05/Bogor Utara.

Usai memberikan bantuan sembako, Babinsa bersama Bhabinmas dan Muspika memberikan arahan kepada warga sekitar untuk selalu mematuhi protokol kesehatan dengan menerapkan 5 M.

Hera

Editors Team
Daisy Floren
Daisy Floren
Hera Author

Rekomendasi

Postingan dibawah ini milik Platform Advertnative, jurnalcakrawala.com tidak terkait dengan pembuatan konten ini.